fungsi bahan zat aditif buatan
Biologi
putricarissa
Pertanyaan
fungsi bahan zat aditif buatan
1 Jawaban
-
1. Jawaban okkevin
Fungsi Zat Aditif
Banyak sekali fungsi dari zat aditif yang ditambahkan dalam makanan antara lain :
Meningkatkan kandungan gizi
Menjaga kualitas dan tekstur pada makanan
Membuat makanan menjadi lebih tahan lama
Memberikan warna sehingga terlihat lebih menarik
Memberikan cita rasa sedap pada makanan
Memberikan aroma yang sedap pada makanan